Daftar Berat Baja (WF)
B erat baja menurut ukuran. Didalam perhitingan pekerjaan konstruksi baja ,kadang kita dipusingkan dengan hilangnya atau terselipnya tabel baja yang kita punya.Karena berat/m' untuk masing - masing WF yang begitu beragam. Disini kami akan sedikit menuliskan tentang berat dan ukuran dari mansing - masing baja WF dan semoga bermanfaat. Ket. H Untuk tinggi WF B Untuk lebar WF t' Untuk tebal perut WF t" Untuk tebal bibir WF Profil H B t t' r Berat mm Kg/m' 100 x 50 100 50 5 7 8 9,3 125 x 60 125 60 6 8 9 13,2 150 x 75 150 75 5 7 8 14 175 x 90 175 90 5 8 9 18,1 200 x 100 198 99 4,5 7 11 18,2 200 100 5,5 8 11 21,3 250 x 125 248 124 5 8 12 27,7 250 125 6 9 12 29,6 300 x 150 298 149 5,5 8 13 32 300 150 6,5 9 ...